Tips Menghindari Lowongan Kerja PALSU.


1. Pastikan bahwa Perusahaan yang akan anda lamar ini merupakan salah satu perusahaan terpercaya dan kredibel. Silakan memeriksa dari hasil pencarian Google apakah perusahaan itu benar-benar asli (bukan fiktif). Periksa juga tanggapan dari pengguna atau pegawai dari Perusahaan ini.
2. Berhati-hatilah dengan perusahaan yang hanya menggunakan alamat email publik/gratisan (seperti @gmail atau @yahoo.com) atau SMS (termasuk aplikasi sejenis telegram atau whatsapp ) sebagai media komunikasi. Perusahaan akan lebih meyakinkan jika memiliki telepon kantor sendiri atau alamat email domain web perusahaan, misalnya rekrutmen@perusahaan.com, rekrut@perusahaan.com dan sejenisnya
3. Jika Anda dimintai uang untuk alasan apapun, sebaiknya Anda tidak menghiraukan lowongan tersebut. Beberapa alasan sering dipakai adalah biaya seragam, biaya training (pelatihan), biaya penggantian materai, dan membayar formulir/surat perjanjian.
4. Pastikan bahwa lowongan yang Anda incar sesuai dengan judul dari lowongan kerja ini. Pastikan Anda tidak ditawari bisnis investasi yang mencurigakan atau menjadi member MLM yang tidak jelas.
5. Perlu dicatat bahwa jika pembuka lowongan bukan perusahaan besar misalnya perorangan atau cv kecil, maka Anda bisa mengabaikan tips di atas.

Buat kalian yang ingin selalu mendapatkan update di Pusat Informasi Lowongan Kerja Terbaru 2022 - Lokerindo.ID kalian bisa mengikuti kami melalui FANPAGE FACEBOOK kami di FACEBOOK Lokerindo.ID. Inilah informasi lowongan kerja terbaru dan terupdate yang dapat Lokerindo.ID sampaikan. Jika ada Info lowongan kerja di atas tidak sesuai dengan kriteria Anda, tidak ada salahnya untuk membaca informasi lowongan kerja lainnya di bawah ini.

Kami akan selalu mengupdate pekerjaan dari sumber tepercaya. Bantu SHARE ya...!!!


Lowongan Kerja Serupa

  Staf Hubungan Masyarakat

Diposting : 17 Oktober 2025
Kebutuhan SDM:1. Content & Social Media Analyst - Bertugas memantau performa website dan media sosial setiap unit kerja secara berkala 2. Digital Marketing Spec
Perusahaan : Universitas Internasional Batam
Lokasi : Batam

  drafter autocad

Diposting : 17 Oktober 2025
Responsibilities:· Bisa produksi gambar kerja dengan AutoCAD (Harus), mengerti gambar teknis, layering dan karakter garis· Memiliki paspor, bisa dan siap ke S
Perusahaan : PT. IKONIK DESAIN SENTOSA
Lokasi : Batam

  Admin Penjualan dan Keuangan

Diposting : 17 Oktober 2025
Job Desc :Menginput transaksi pembelian dan penjualan ke dalam database.Komunikasi dan monitoring proses pengiriman barang masuk dan keluar serta menyiapkan dok
Perusahaan : PT. Sarjana Niaga Project
Lokasi : Batam

  Beauty Advisor

Diposting : 17 Oktober 2025
Open recruitment Beauty Advisor produk Pigeon Teens.Placement: All cabang Moni Cosmetik, Batam, Kepulauan Riaukualifikasi:Wanita, muda dan berpenampilan menarik
Perusahaan : PT SEMESTA MASYHUR INDONESIA
Lokasi : Batam

  Project Monitoring

Diposting : 17 Oktober 2025
Melakukan pekerjaan yang berhubungan dengan administrasi pekerjaan di department project sebagai berikut :a. Membuat laporan rutin S Curve Kurva sb. Membuat Lap
Perusahaan : PT Dimas Pratama Indah
Lokasi : Batam

  Staf Biro Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan

Diposting : 17 Oktober 2025
Tugas dan Tanggung Jawab:Memperbaharui data perkuliahan;Membantu persiapan teknis KRS;Memonitoring kehadiran dosen dan mahasiswa;Mendukung pelaksanaan perkuliah
Perusahaan : Universitas Internasional Batam
Lokasi : Batam

  Mitra Halal

Diposting : 17 Oktober 2025
Tentang KamiKami adalah Lembaga Pemeriksa Halal terkemuka di Indonesia dengan pengalaman lebih dari 36 tahun. Kami telah bekerja sama dengan masyarakat dan pela

  Arsitek + Interior Design

Diposting : 17 Oktober 2025
KualifikasiPendidikan minimal D3 Arsitektur / Desain InteriorFresh graduate dipersilakan melamarMenguasai software:AutoCADSketchUp, 3Ds MaxVray Renderer, Corona
Perusahaan : Konstruksi presisi indonesia
Lokasi : Batam