Tips Menghindari Lowongan Kerja PALSU.


1. Pastikan bahwa Perusahaan yang akan anda lamar ini merupakan salah satu perusahaan terpercaya dan kredibel. Silakan memeriksa dari hasil pencarian Google apakah perusahaan itu benar-benar asli (bukan fiktif). Periksa juga tanggapan dari pengguna atau pegawai dari Perusahaan ini.
2. Berhati-hatilah dengan perusahaan yang hanya menggunakan alamat email publik/gratisan (seperti @gmail atau @yahoo.com) atau SMS (termasuk aplikasi sejenis telegram atau whatsapp ) sebagai media komunikasi. Perusahaan akan lebih meyakinkan jika memiliki telepon kantor sendiri atau alamat email domain web perusahaan, misalnya rekrutmen@perusahaan.com, rekrut@perusahaan.com dan sejenisnya
3. Jika Anda dimintai uang untuk alasan apapun, sebaiknya Anda tidak menghiraukan lowongan tersebut. Beberapa alasan sering dipakai adalah biaya seragam, biaya training (pelatihan), biaya penggantian materai, dan membayar formulir/surat perjanjian.
4. Pastikan bahwa lowongan yang Anda incar sesuai dengan judul dari lowongan kerja ini. Pastikan Anda tidak ditawari bisnis investasi yang mencurigakan atau menjadi member MLM yang tidak jelas.
5. Perlu dicatat bahwa jika pembuka lowongan bukan perusahaan besar misalnya perorangan atau cv kecil, maka Anda bisa mengabaikan tips di atas.

Buat kalian yang ingin selalu mendapatkan update di Pusat Informasi Lowongan Kerja Terbaru 2022 - Lokerindo.ID kalian bisa mengikuti kami melalui FANPAGE FACEBOOK kami di FACEBOOK Lokerindo.ID. Inilah informasi lowongan kerja terbaru dan terupdate yang dapat Lokerindo.ID sampaikan. Jika ada Info lowongan kerja di atas tidak sesuai dengan kriteria Anda, tidak ada salahnya untuk membaca informasi lowongan kerja lainnya di bawah ini.

Kami akan selalu mengupdate pekerjaan dari sumber tepercaya. Bantu SHARE ya...!!!


Lowongan Kerja Serupa

  Sales Area DKI Jakarta

Diposting : 16 Oktober 2025
PT. Jaya Bersama Saputra Perkasa merupakan Prinsipal, Distributor, dan Retailing Pintu Baja Motif Kayu merek FORTRESS. Kami berfokus pada distribusi yang telah

  Desk Collection DKI Jakarta

Diposting : 16 Oktober 2025
Kualifikasi :Pendidikan minimal SMA/SMKBerpengalaman sebagai Desk Collection selama 1 tahunTerbiasa melakukan penagihan keterlambatan diatas 30 hariMemiliki ser
Perusahaan : PT. Swakarya Insan Mandiri
Lokasi : Jakarta

  Telemarketing Asuransi Kendaraan DKI Jakarta

Diposting : 16 Oktober 2025
Kualifikasi :Pendidikan minimal D3/S1Berpengalaman sebagai Telesales atau Telemarketing asuransi kendaraan selama 1 tahunTerbiasa melakukan penawaran dan penjua
Perusahaan : PT. Swakarya Insan Mandiri
Lokasi : Jakarta

  Sales Consultant area DKI JAKARTA

Diposting : 16 Oktober 2025
PT Mulia Mandiri Supply adalah perusahaan yang bergerak di distribusi perangkat digital inkjet printing untuk industri Advertising, Sign, Display, Textile, Pack
Perusahaan : Mulia Mandiri Supply, PT.
Lokasi : Jakarta

  Finance (DKI Jakarta)

Diposting : 16 Oktober 2025
Account Payable Staff Mencatat hutangMenyiapkan data pembayaranMemproses fakturMembantu persiapan anggaranMengelola Kas KecilMerekonsiliasi laporan bankMenjadw
Perusahaan : PT Indopart Mobile Phones
Lokasi : Jakarta

  Export Manager

Diposting : 16 Oktober 2025
Lead and implement initiatives to enhance the efficiency and effectiveness of operational processes and service delivery.Coordinate operational activities acros
Perusahaan : ATT Group
Lokasi : Jakarta

  Staff Export

Diposting : 16 Oktober 2025
Kualifikasi :Memiliki pengalaman minimal 1 tahun dibidang Export ImportMinimal pendidikan Sarjana (S1)Mampu berbahasa Inggris aktif (tulis & berbicara) secara f
Perusahaan : Justus Grup
Lokasi : Jakarta

  Export Staff

Diposting : 16 Oktober 2025
Handling export process and documentTransportation planning, Create freight order, freight booking, Performa invoice.Prepare Performa Packing list, Commercial i
Perusahaan : PT Indo-Rama Synthetics, Tbk
Lokasi : Jakarta