Deskripsi Lowongan :

Selamat Datang di Situs Lowongan Kerja Indonesia Terbaru 2026 dan Saat ini kami ingin memberitahukan Info Terbaru Mengenai Informasi Loker dari Perusahaan PT Surya Cipta Sempurna dengan posisi Assistant & Secretary. Untuk selengkapnya silahkan baca deskripsi lowongan kerja di bawah ini dengan seksama dan teliti, beserta persyaratan minimal lowongan kerja di yang telah tertera dan dijelaskan di bawah ini.

PT Surya Cipta Sempurna melalui program rekrutmennya saat ini sedang membuka lowongan kerja untuk posisi Assistant & Secretary di DKI Jakarta yang bertujuan untuk meningkatkan kinerja operasional di dalam maupun luar kantor PT Surya Cipta Sempurna. Perusahaan Tersebut sedang mencari calon tenaga kerja yang siap diterjunkan ke setiap divisi bagian perusahaan yang sesuai dengan posisi, kemampuan dan keahlian para pencari kerja tersebut. Berikut ini adalah detail lengkap persyaratan untuk posisi Assistant & Secretary di DKI Jakarta Perusahaan PT Surya Cipta Sempurna:

Description :

Kualifikasi:

  • Terbiasa multitasking
  • Lebih disukai dapat berbahasa Mandarin
  • Bersedia bekerja dengan deadline yang ketat
  • Bersedia bekerja dalam lingkungan yang dinamis dan tekanan tinggi
  • Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik
  • Memiliki daya analisa yang baik
  • Teliti, tekun, dan mampu bekerja dengan mobilitas tinggi
  • Memiliki daya ingat yang tajam
  • Mampu beradaptasi dengan cepat di lingkungan baru
  • Bersedia untuk menerima beragam tantangan
  • Bersedia melakukan perjalanan bisnis

Deskripsi pekerjaan:

  • Membantu menyusun & mengorganisir indeks pekerjaan Atasan.
  • Membantu mengingatkan deadline pekerjaan terhadap terhadap Atasan.
  • Membantu inisiatif untuk memikirkan ide & pendapat serta wajib memberikan saran untuk menentukan keputusan terhadap indeks pekerjaan.
  • Mengevaluasi dan menilai kinerja karyawan untuk melapor ke Atasan.
  • Bersedia terjun ke lapangan untuk membantu dan memantau operasional di lapangan serta ikut bertanggungjawab untuk mengatur dan mengontrol kelancaran operasional.
  • Melaksanakan tugas sebagai pembantu Atasan untuk menjalankan indeks.
  • Bersama dengan atasan untuk menentukan arahan dan tujuan perusahaan.
  • Mengecek realisasi pelaksanaan operasional di lapangan dan memberikan arahan agar berjalan dengan lancar.
  • Memberikan deadline untuk pekerjaan yang diberikan kepada masing masing divisi.

upload CV dan FOTO TERBARU

Requirement :

Pastikan lowongan yang Anda cari sesuai dengan judul lowongan kerja tersebut. Pastikan Anda tidak ditawari bisnis investasi yang mencurigakan atau menjadi anggota MLM yang tidak jelas. Perlu diperhatikan jika yang membuka lowongan bukan perusahaan besar, misalnya perseorangan atau CV kecil, maka tips di atas bisa Anda abaikan.

Informasi Tambahan :

  • Nama Perusahaan PT Surya Cipta Sempurna
  • Gaji / Penghasilan 5.000.000 - 10.000.000
Pendidikan: High School |

Kirimkan Lamaran
Bagikan Lowongan