Guru Teater

Info Terbaru Seputar Pekerjaan dari Perusahaan Sekolah Madania sebagai posisi Guru Teater. Jika Lowongan Kerja Sales di Bogor ini sesuai dengan kriteria anda silahkan langsung mengirimkan lamaran / CV Terbaru anda melalui situs loker terkini dan terupdate Lokerindo.ID

Setiap pekerjaan mungkn tidak lah mudah untuk di lamar, karena sebagai kandidat baru / calon pegawai harus memenuhi beberapa kualifikasi dan persyaratan sesuai dengan kriteria yang dicari dari Perusahaan tersebut. Semoga info karir dari Sekolah Madania sebagai posisi Guru Teater dibawah ini sesuai dengan Kualifikasi anda.

Sekolah Madania adalah sekolah progresif di Indonesia yang menyediakan pendidikan inklusi untuk para pemimpin masa depan Kami mengundang Anda untuk bekerja

Sekolah Madania adalah sekolah progresif di Indonesia yang menyediakan pendidikan inklusi untuk para pemimpin masa depan.

Kami mengundang Anda untuk bekerja sama dengan kami dalam membantu para orang tua untuk mendidik anak-anak agar mereka dapat memimpin diri mereka sendiri dan mempersiapkan masa depannya sesuai dengan bakat, potensi, dan minat mereka.

Posisi yang terbuka sebagai Guru Teater dengan persyaratan sebagai berikut:

Requirements :

  • Minimal S1 Jurusan Seni Pertunjukan
  • Menguasai Microsoft Office dan program komputer lain yang relevan
  • Berpengalaman sebagai guru minimal 1 tahun (diutamakan) atau lulusan baru
  • Memiliki motivasi mengajar, kemauan belajar, dan meningkatkan diri
  • Inklusif

Benefits:

  • Program pengembangan profesi
  • Fasilitas antar - jemput pegawai (Pick - up point services)
  • Tunjangan BPJS Ketenagakerjaan dan kesehatan
  • Tunjangan Hari Raya (THR)
  • Makan siang

Working hour:

  • 07.15 – 15.45 WIB, Monday - Friday

Job description:

  • Bertanggung jawab dalam merencanakan, mempersiapkan dan menyampaikan KBM.
  • Mencatat, menilai, dan melaporkan kinerja & perkembangan murid.
  • Membuat rencana pembelajaran.
  • Memantau hasil pembelajaran dan mempersiapkan kegiatan untuk mendukung hasil pembelajaran.
  • Bekerja sama dengan tim untuk memberikan pelajaran yang berkualitas, menarik, dan interaktif berdasarkan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran.
  • Bertanggung jawab terhadap tugas lain yang diberikan oleh atasan terkait dengan program sekolah.

Job Types: Contract, Full-time
Contract length: 12 months

Salary: Rp3,500,000 - Rp5,000,000 per month

Expected Start Date: 05/01/2024

Informasi Tambahan :
  • Perusahaan : Sekolah Madania
  • Posisi : Guru Teater
  • Lokasi : Bogor
  • Negara : ID

Cara Mengirimkan Lamaran :

Setelah Membaca dan telah mengetahui kriteria dan kebutuhan minimum kualifikasi yang telah dijelaskan dari info pekerjaan Guru Teater di kota Bogor diatas dengan demikian jobseeker yang merasa belum memenuhi persyaratan meliputi pendidikan, umur, dll dan memang merasa berminat dengan lowongan kerja terbaru Guru Teater, pada bulan ini 2024 diatas, hendaknya secepatnya untuk melengkapi dan menyusun berkas lamaran kerja seperti surat lamaran kerja, CV atau daftar riwayat hidup, FC ijazah dan transkrip dan pelengkap lainnya seperti yang telah dijelaskan diatas, guna mendaftar dan mengikuti seleksi masuk penerimaan pegawai baru diperusahaan yang dimaksud, dikirim melalui link Halaman Selanjutnya di bawah ini.

Proses Selanjutnya

Perhatian - Dalam proses rekrutmen, perusahaan yang sah tidak pernah menarik biaya dari kandidat. Jika ada perusahaan yang menarik biaya wawancara, tes, reservasi tiket, dll hindari karena ada indikasi penipuan. Jika Anda melihat sesuatu yang mencurigakan, silakan hubungi kami: support@lokerindo.id

Tanggal Tayang : 23-02-2024